Modal kecil bukan penghalang untuk meraih kesuksesan. Banyak usaha mikro yang mencapai target dengan strategi jitu. Kuncinya adalah mengenal kebutuhan yang dibutuhkan masyarakat dan selalu beradaptasi. Jangan lupa juga untuk mencari mitra yang kuat agar usaha Anda bisa semakin berkembang. Promosikan produk secara digital untuk menjangkau pelang